Prestasi Membanggakan dari Arena Pencak Silat: Dua Siswa SMPN 1 Wagir Raih Juara di Piala Panglima TNI 2025
Wagir, 22 September 2025 — Kabar membanggakan kembali datang dari SMP Negeri 1 Wagir. Dua siswa berbakat berhasil menorehkan prestasi gemilang dalam ajang bergengsi Kejuaraan Pencak Silat Piala Panglima TNI…